Wednesday, December 9, 2015

Apa Saja Sih Peraturan dan Ketentuan Legal Terkait Suatu Proyek yang Umum?

Source Image : contractorbondquote.com


Pelaksanaan suatu proyek haruslah mentaati dan mematuhi peraturan pemerintah dan sesuai legal yang berlaku.

Dari sekian banyak peraturan secara umum dikategorikan ke dalam 7 (tujuh) level kategori berdasarkan hierarkinya. Nah lho, makhluk apa hierarki itu ? hehehe...


Hierarki secara kamus silahkan cari sendiri, tetapi disini saya memahaminya dimana tingkatan peraturan perUndang-Undangan yang lebih rendah tidak boleh bertentangan dengan peraturan perUndang-Undangan yang lebih tinggi.

Bagaimana Cara Membuat S-Curve (Kurva S) Sederhana


Kata yang populer dalam dan sering terdengar di proyek adalah S-Curve, atau istilah Bahasa Indonesia-nya adalah Kurva S. Sebenarnya apa sih S-Curve itu? untuk apa ? serta bagaimana penampakannya ?

S-Curve secara sederhana saya memahaminya adalah suatu bentuk kurva yang memuat informasi mengenai rencana dan realisasi atau aktual suatu pekerjaan untuk rentang waktu dari mulai sampai selesai.